Cara Membuat Blog Menjadi Domain CO.VU

Domain gratis CO.VU adalah layanan pemberi domain gratis. Ia dapat dipakai untuk Blogger Custom atau merubah alamat blogspot.com menjadi lebih pendek. Cara setelannya juga lebih mudah . Selain itu, layanan ini juga dapat merubah url blog di Tumblr.com dan Weebly.com menjadi domain.co.vu. Oh ya, kata "vu" adalah singkatan dari Vanuatu. Sebuah negara yang berada di kawasan lauatan pasifik dekat Australia. Walaupun mungkin Anda tidak tertarik untuk membuat domain baru gratisan, tapi Anda pasti tertarik untuk ikut program referralnya bukan? Kalau iya, daftar membuat akun CO.VU DISINI.

Cara Membuat Blog Menjadi Domain CO.VU
1. Kunjungi -> http://codotvu.com/
2. Isi kotak "Your Domain Name" dengan nama domain yang diinginkan. Contoh, saya tulis -> destato
3. Klik Register Domain. 
4. Kalau alamat tersedia, maka anda akan diarahkan untuk daftar akun baru. Kalau tidak tersedia, coba buat nama lain.
5. Isi Username, password (minimal 8 karakter), dan email anda di kotak formulir.
6. Klik Create my Account. Selesai. (Lihat gambar)

Cara Membuat Blog Menjadi Domain CO.VU

Masuk ke email Anda untuk verifikasi registrasi Anda.
Daftar akun dan buat domain sudah selesai. 

Berikutknya Anda harus segera mengarahkan domain tersebut untuk merubah alamat di blog anda.


Cara Setting Blog Menjadi CO.VU

1. Masuk ke akun Blogger http://www.blogger.com/home

2. Klik atau pilih salah satu Blog yang ingin kalian perbarui dengan custom domain.

3. Klik "Pengaturan" di sisi kiri.

4. Temukan option untuk "Publishing" dan silahkan klik "+ Add a custom domain"


5.Kemudian, klik "Beralih ke pengaturan lanjut" atau "Advanced settings"

6. Isikan dalam URL (http://www.nama-domain-kamu.co.vu) untuk domain custom Anda di kotak teks yang disediakan, dan klik Save. (Catatan: Pastikan Anda memasukkan "www" di url)

7. Jika Anda diminta untuk memverifikasi otoritas domain. Ketik Nama dan Point Untuk di Form di bawah ini dan klik "Buat Verifikasi CNAME"
- Kemudian isi kolom yang diberikan untuk Memverifikasi otoritas domain.

8. Apabila Saat memverifikasi lalu gagal (padahal pegisian Name dan Poin to sudah benar) maka tunggu saja  lima menit lalu ulangi lagi proses verifikasinya, pasti jadi karena prosesnya cepat tidak perlu menunggu waktu sampai 24 jam.

9. Selesai!


NB: Domain ini memberi jangka waktu selama 1 tahun

Mungkin ini saja yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat

0 comments:

Post a Comment

 
Top